Tips aman berpergian jauh dengan kendaraan pribadi

Posted by Unknown On Jumat, 07 November 2014 0 komentar

Selamat pagi sahabat dunia maya yang belum kantuk .
Saya ingin berbagi tips agar teman teman merasa aman dan nyaman apabila sedang berpergian jauh dengan kendaraan pribadi khusus nya yang demen travelling 
Untuk pengendara mobil :
a.Cek ban terlebih dahulu apakah angin nya cukup atau tidak karena jika tidak dapat berbahaya di saat laju kendaraan sedang kencang ,dan perhatikan juga ban nya apakah masih layak di pakai atau tidak seperti ban botak,bekas tambalan ,lebih baik di ganti apabila memang kondisi ban sudah seperti itu 
b. Jangan lupa bawa peralatan montir yang komplit agar nanti jika terjadi hal yang tidak di inginkan seperti mogok atau masalah lain nya dapat di atasi .

 c.kemudian cek kondisi aki apakah cukup air nya atau tidak jika menggunakan aki basah namun jika aki kering (u/motor) cek dengan cara di starter dan bunyikan klakson saat kendaraan hidup ,jika masih nyaring suara klakson nya dan mudah di starter kemungkinan besar aki masih baik untuk di gunakan 




Semoga artikel Tips aman berpergian jauh dengan kendaraan pribadi bermanfaat bagi Anda.

Jika artikel ini bermanfaat,bagikan kepada rekan melalui:

Posting Komentar

Translate