Mobil listrik

Posted by Unknown On Jumat, 26 September 2014 2 komentar




Jika kita memikirkan masa depan begitu banyak imajinasi kita di angan angan ,salah satu nya ide penciptaan mobil listrik yang semakin marak di dunia khusus nya indonesia .Mobil ini di gerakan oleh motor listrik menggunakan energi listrik yang di simpan di dalam baterai ,mobil ini juga memberi akselerasi yang halus dan kuat .
Sebenarnya ide briliant ini sudah ada sekitar 100 tahun yang lalu cuma baru baru ini mencoba mengaplikasikan nya dalam kehidupan manusia karena semakin sulit nya bahan bakar di peroleh sertaharga nya yang semakin tinggi.
Yang membuat yakin akan ada era emas untuk mobil jenis ini ialah karena semakin murah nya harga baterai .Menurut penelitian mobil ini membuang 115 gram CO2 dalam proses pengisian dan ini lebih hemat 50 % dari pengisian bahan bakar  yang dapat di tempuh dalam jarak yang sama .
Pemerintah kita sangat antusias dengan  mobil ini dan rencana nya akan membuat produksi mobil ini di tanah air ,salah satu alasan terkait dari berperan nya pemerintah menyukai prospek ini ialah karena polusi yang semakin parah sebab asap kendaraan .

ya mudah mudahan an saja harga nya nanti tidak terlalu mahal agar kita dapat menikmati mobil ramah lingkungan ini .



Semoga artikel Mobil listrik bermanfaat bagi Anda.

Jika artikel ini bermanfaat,bagikan kepada rekan melalui:

+ komentar + 2 komentar

22 November 2014 pukul 10.38

Semoga harganya terjangkau amiin

23 November 2014 pukul 09.33

amin

Posting Komentar

Translate